Friday, June 26, 2015

Apa itu video x265 HEVC Encoder Dan Bagaimana Cara Memutarnya?

Apa itu video x265 HEVC Encoder? - x265 HEVC video codec generasi penerus dari x264. High Efficiency Video Coding (HEVC) atau dikenal dengan HEVC. x265 adalah standar video kompresi baru yang di kembangkan oleh Joint Collaborative Team on Video Coding. HEVC/x265 dikembangkan untuk membuat video lebih baik dan efisien dari generasi sebelumnya (x264).  Cara gampangnya seperti ini, kalian memeliki sebuah video yaitu video A berukuran 5GB dan akan diproses menngunakan x264 encoder dan menggunakan x265. Hasil dari proses tersebut akan berbeda, yaitu video yang menggunakan x264 berhasil meng-encode video menjadi berukuran 900mb sedangkan x265 mungkin menjadi 700mb dan dengan kualitas yang lebih baik. 

logo hevcKekurangan dari  x265 HEVC Encoder adalah dibutuhkan PC yang memilik spesifikasi minimal dual-core dan memiliki kapasitas RAM 2 GB supaya video berjalan dengan baik. Admin pernah melakukan percobaan memutar video x265 menggunakan netbook dengan Intel atom dengan RAM 1 GB hasilnya video tidak dapat berjalan dengan mulus atau orang-orang mengatakannya nge-lag. Untuk memutar video x265 dibutuhkan video player yang sudah mendukung x265.

Bagaimana cara memutarnya?
Untuk memutar video h.265, bisa menggunakan PotPlayer, VLC, K-Lite Codec Pack, dll. Programs tersebut bisa di download di link di bawah ini atau disini.

Video Player yang mendukung x265
Baca: Media Player Terbaik Untuk Windows (Semua player disana mendukun x265), silahkan pilih salah satu.


Topik:
Penjelasan video x265, penjelasan h265, h265 video codec terbaru, cara memutar video h.265,  cara memutar video x265, apa itu HEVC, singkatan HEVC, video player untuk x265,video player untuk h265,  bagaimana cara memutarnya video x265, bagaimana cara memutarnya video h265

No comments:

Post a Comment